Minggu, 08 Maret 2009

bermain music dengan software MUZIIC

hai, apakah kamu ini suka menonton video memlalu youtube dan apakah pernah menonton vido music, mungkin kebanyakan orang mementingkan music dari pada video nya atau ketersedian koneksi internetnya terbatas...

bagi kamu atau semua orang yang bener gila musik atau mania music, ada player Muziic yang dibuat oleh developer berumur 15 tahun bernama David Nelson bersama ayahnya. Untuk berkonsentrasi dalam pembuatan aplikasi ini, si David bahkan merelakan meninggalkan kelas sekolah biasa dan menggantikannnya dengan kelas online.

Player ini berukuran 8 mb dan bisa didownload melalui situsnya langsung atau mirror RapidShare .

Walau player ini mungkin menyalahi aturan Youtube tetapi untuk saat ini Anda bisa mencobanya dan menggunakannya dengan gratis, semoga saja YouTube membeli program ini sehingga player ini akan tetap dapat didownload dan digunakan oleh Anda.

Silakan langsung ke http://www.muziic.com untuk mendownload

1 Comentário:

Anonim mengatakan...

ini software yg sangat bagus!

thanks ya for info! =D

Posting Komentar

Followers

Blog Archive

About Me

Foto saya
saya adalah siswa smk labor dan saya akan memulai hari baru untuk belajar....

  ©Mandai have a blog. Template by Dicas Blogger.

TOPO